Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.86.0
Konten dari Pengguna
Seventeen, dan Beberapa Keunikannya
27 Agustus 2020 19:17 WIB
Tulisan dari Berita KPOP tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Idol Kpop ini menjadi salah satu boyband yang sangat produktif lantaran mengeluarkan banyak karya kreatif hingga saat ini. Mereka punya banyak fans, karena selain digemari lagu-lagunya, mereka pun mempunyai kepribadian luar biasa.
Setiap member dari Seventeen ini sudah terbiasa menciptakan aransemen lagu dan juga tarian yang unik serta berbeda. Ada beberapa keunikan yang menarik dari Seventeen yang perlu kamu tahu.
Keunikan BoyBand Seventeen
Pertama, tenyata usia member yang paling tua adalah 25 tahun. Jika pada umumnya boyband Korea mempunyai debut rata-rata di atas 25 tahun, Seventeen bisa membuat hal yang baru di atas kemampuan rata-rata dan menjadi luar biasa.
Keunikan kedua adalah ada membernya bergabung ketika ada pihak manajemen yang melihat aksinya di jalanan. Kelihatan sekali ya, jika sebagian besar member Seventeen ini sangat berbakat.
ADVERTISEMENT
Keunikan selanjutnya adalah lagu yang berjudul HIT yang saat ini resmi dirilis, ternyata menceritakan mengenai perasaan seseorang yang ingin melarikan diri dari hal-hal yang sangat mengikat hidupnya. Lagu ini sangat cocok didengarkan saat penat loh.
Keunikan terakhir adalah Seventeen sempat melakukan hiatus selama 6 bulan, sebelum akhirnya comeback dan bisa menyapa kembali para penggemarnya melalui single terbarunya HITS. Keluarnya single ini menunjukkan adanya evolusi musik dari boyband Seventeen yang sebelumnya memiliki musik yang kental dengan nuansa hip-hop , kini lebih lengkap lagi dengan suasana elektro.
Nah, itulah tadi beberapa keunikan Seventeen.
Jika kamu masih penasaran, kamu bisa mencari tahu lebih banyak informasi mengenai band ini di internet. Jangan lupa juga, jika ada konsernya wajib nonton ya, meskipun hanya live di media sosial saja. Kamu harus melihat aksinya yang keren.
ADVERTISEMENT