Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.93.2
Konten dari Pengguna
Doa Mandi Besar Laki-laki Lengkap dengan Tata Caranya
13 Juli 2024 17:29 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Laki-laki diwajibkan untuk melakukan mandi besar sebelum melakukan ibadah. Doa mandi besar laki-laki dapat dibaca sebagai bagian dari tata caranya.
ADVERTISEMENT
Mandi besar dilakukan untuk menghilangkan hadas besar. Hadas merupakan keadaan tidak suci pada orang yang telah balig dan berakal sehat.
Doa Mandi Besar Laki-laki dalam Arab, Latin, dan Terjemahan
نَوَيْتُ الْغُسْلَ لِرَفْعِ الْحَدَثِ اْلاَكْبَرِ فَرْضًا للهِ تَعَالَى
Nawaitul ghusla liraf'il hadatsil akbari fardhan lillahi ta'ala.
Tata Cara Mandi Besar Laki-laki
Tata cara mandi wajib diajarkan oleh Rasulullah saw. dalam hadis sebagai berikut.
وَعَنْ عَائِشَةَ رَضِيَ اللهُ عَنْهَا قَالَتْ : كَانَ رَسُولُ اللَّهِ ﷺ إِذَا اغْتَسَلَ مِنَ الْجَنَابَةِ يَبْدَأُ فَيَغْسِلُ يَدَيْهِ ثُمَّ يُفْرِعُ بِيَمِينِهِ عَلَى شِمَالِهِ فَيَغْسِلُ فَرَجَهُ ثُمَّ يَتَوَضَّأُ ثُمَّ يَأْخُذُ الْمَاءَ فَيُدْخِلُ أَصَابِعَهُ فِي أَصُولِ الشَّعْرِ ثُمَّ حَفَنَ عَلَى رَأْسِهِ ثَلَاثَ حَفَنَاتٍ ثُمَّ أَفَاضَ عَلَى
ADVERTISEMENT
سَائِرِ جَسَدِهِ ثُمَّ غَسَلَ رِجْلَيْهِ. (متفق عليه واللفظ لمسلم)
Berdasarkan buku Fikih Madrasah Ibtidaiyah SD Kelas 4, H. Abdus Shobur (2019:71), tata cara mandi besar laki-laki secara ringkas dapat dilakukan sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Demikian bacaan doa mandi besar laki-laki dalam Arab, latin, dan artinya. Mandi besar dilakukan dengan membersihkan seluruh anggota badan dengan air, dari ujung rambut hingga ujung kaki. (DK)