Konten dari Pengguna

Head to Head Borussia Dortmund vs RB Leipzig Jelang Bundesliga

Info Bola
Info Bola adalah story berita bola hari ini, jadwal terkini, tentang pemain, sepak bola Liga indonesia, Eropa, dan dunia.
2 April 2022 11:50 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Bola tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Axel Witsel Mencetak Gol Untuk Dortmund. Foto: REUTERS/Matthias Rietschel
zoom-in-whitePerbesar
Axel Witsel Mencetak Gol Untuk Dortmund. Foto: REUTERS/Matthias Rietschel
ADVERTISEMENT
Borussia Dortmund akan bersua RB Leipzig dalam lanjutan pertandingan Bundesliga di pekan Ke-28. Duel yang disinyalir berjalan sengit ini akan dihelat di Stadion Signal Iduna Park, Jerman, Sabtu (2/4) malam WIB.
ADVERTISEMENT
Bila melihat dari pertemuan terakhir kedua tim, RB Leipzig lebih diunggulkan dibanding Borussia Dortmund. The Red Bulls sukses meringkus kemenangan dengan skor 2-1 di Red Bull Arena.
Namun, bila menengok lebih jauh ke belakang, Marco Reus dan kolega sejatinya memiliki rekor yang lebih apik ketimbang RB Leipzig. Tercatat, dalam lima pertemuan terakhir, Borussia Dortmund baru menemui satu kekalahan.
Duel RB Leipzig vs Borussia Dortmund. Foto: REUTERS/Leon Kuegeler
Di sisi lain, Die Borussen tampil lebih konsisten musim ini dengan meraih 18 kemenangan, 3 hasil imbang, dan 6 kekalahan dari 27 penampilan. Borussia Dortmund juga sukses bertengger di posisi runner up klasemen Bundesliga.
Walau begitu, pasukan Domenico Tedesco diprediksi tidak akan menyerah begitu saja. RB Leipzig dipastikan akan bermain ngotot demi meraih kemenangan back to back atas Borussia Dortmund musim ini.
ADVERTISEMENT
Lantas, apakah RB Leipzig bisa mewujudkan hal tersebut di hadapan pendukung Borussia Dortmund? Simak head to head-nya berikut ini.

Head to Head Borussia Dortmund vs RB Leipzig