Konten dari Pengguna

Rekomendasi 2 Micellar Water Wardah untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat

Info Produk
Menyajikan informasi seputar produk gadget hingga kendaraan yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
2 April 2025 11:50 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Produk tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi micellar water Wardah untuk kulit berminyak dan berjerawat. Sumber: Pexels/cottonbro studio
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi micellar water Wardah untuk kulit berminyak dan berjerawat. Sumber: Pexels/cottonbro studio
ADVERTISEMENT
Micellar water Wardah untuk kulit berminyak dan berjerawat menjadi hal penting untuk diketahui bagi seseorang yang memiliki kondisi kulit tersebut. Memilih produk perawatan kulit yang tepat sangat penting untuk kulit berminyak dan berjerawat agar tidak membuat kulit semakin sensitif dan mudah iritasi.
ADVERTISEMENT
Micellar water merupakan jenis pembersih tidak berbusa yang dapat membersihkan kotoran, bakteri dan hiasan pada kulit tanpa perlu dibilas. Sebab produk ini dipermulasikan dengan air yang sangat murni dan surfaktan nonionik.

Ketahui Micellar Water Wardah untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat

Micellar water Wardah. Sumber: Platfrom Shopee/Wardah Official Shop.
Mengutip dari laman resmi inspiringmovement.wardahbeauty.com/, Wardah merupakan brand kosmetik halal asli Indonesia yang berdiri sejak 1995 di bawah PT. Paragon Technology and Innovation (PT. PTI).
Produk wardah sendiri cukup bervariasi dan dapat dipilih berdasarkan kebutuhan, mulai dari makeup, skincare, parfum, perawatan rambut, hingga perawatan tubuh. Salah satu produk skincare yang juga diproduksi oleh Wardah adalah micellar water.
Larutan micellar berfungsi membersihkan polutan yang dapat menginisiasi peradangan dan stres oksidatif. Adapun berikut ini beberapa micellar water Wardah untuk kulit berminyak dan berjerawat yang tidak berpotensi menyebabkan peradangan.
ADVERTISEMENT

1. Wardah Acnederm Acne Care Micellar Water

Wardah Acnederm Acne Care Micellar Water. Sumber: Platfrom Shopee/Wardah Official Shop
Micellar water dari Wardah ini diformulasikan dengan teknologi Intelli Cleanse Barrier TM yang selektif dalam mengangkat kotoran. Produk pembersih wajah ini cocok digunakan bagi seseorang yang memiliki kondisi kulit berminyak dan mudah berjerawat.
Adanya tiga powerful actions mampu membersihkan kotoran, minyak berlebih, dan sisa make up. Kandungan salicylic acid+, cica complex dan ceramide dapat mencegah timbulnya jerawat dan meredakan kemerahan karena jerawat.
Dengan menggunakan micellar water ini, pori-pori dan kotoran di kulit dua kali lebih bersih. Bahkan bakteri penyebab jerawat menjadi berkurang 99.9%.

2. Wardah Lightening Oil-Infused Micellar Water - Make Up Remover dengan Advanced Niacinamide

Wardah Lightening Oil-Infused Micellar Water - Make Up Remover dengan Advanced Niacinamide. Sumber: Platfrom Shopee/Wardah Official Shop
Micellar water ini mengandung serum dan formula dual phase yang membersihkan kotoran dan make up bahkan yang waterproof secara menyeluruh. Ketika menggunakan produk ini, kulit menjadi lebih lembab.
ADVERTISEMENT
Adanya kandungan empat pure botanical oils yang terdiri dari macadamia oil, jojoba oil, avocado oil, dan soybean oil mampu membantu menutrisi kulit.
Dengan tiga powerful actions dapat membedakan kotoran dan make up waterproof, menutrisi, melembapkan kulit, dan menjaga skin barrier. Micellar water dari Wardah ini dapat digunakan oleh semua jenis kulit termasuk kulit berminyak dan berjerawat.
Dengan memahami micellar water Wardah untuk kulit berminyak dan berjerawat diharapkan dapat membantu pembaca yang memiliki kondisi kulit tersebut. Sebab, jika produknya tidak sesuai di kulit bisa berpotensi menyebabkan peradangan. (NTA)