Konten dari Pengguna

Cara Memesan Tiket Kapal Laut Praktis via Website dan Aplikasi Pelni

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
17 Agustus 2024 11:29 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara memesan tiket kapal laut. Foto hanyalah ilustrasi, bukan kegiatan yang sebenarnya. Sumber: Pixabay/NeilMorrell
zoom-in-whitePerbesar
Cara memesan tiket kapal laut. Foto hanyalah ilustrasi, bukan kegiatan yang sebenarnya. Sumber: Pixabay/NeilMorrell
ADVERTISEMENT
Selain menggunakan pesawat, bepergian ke luar pulau juga bisa ditempuh dengan menaiki kapal laut. Saat ini, cara memesan tiket kapal laut bisa dilakukan dengan mudah melalui aplikasi atau web.
ADVERTISEMENT
Mengutip pelni.co.id, PT Pelni mengoperasikan armada kapal penumpang, kapal ferry cepat, dan armada kapal barang yang melayani rute perjalanan domestik. Tiket Pelni dapat dipesan di pelni.co.id dan aplikasi PELNI Mobile.

Cara Memesan Tiket Kapal Laut secara Daring

Cara memesan tiket kapal laut. Foto hanyalah ilustrasi, bukan kegiatan yang sebenarnya. Sumber: Pixabay/StockSnap
Cara memesan tiket kapal laut bisa dilakukan dari rumah tanpa perlu ke antre ke loket. Ketahui cara membeli tiket kapal laut yang praktis via website dan aplikasi Pelni berikut ini.

1. Melalui Website Resmi Pelni

Berikut ini cara memesan tiket kapal laut melalui website resmi Pelni.
ADVERTISEMENT

2. Melalui PELNI Mobile

Penumpang juga bisa dengan mudah memesan tiket kapal laut melalui aplikasi PELNI Mobile yang bisa diunduh di PlayStore atau AppStore. Berikut langkah-langkah pemesanannya.
ADVERTISEMENT
Demikianlah cara memesan tiket kapal laut melalui website dan aplikasi PELNI Mobile. Penumpang bisa memesan tiket dari jauh-jauh hari agar tidak kehabisan tiket.(LIS)