Video: Yang Perlu Kamu Tahu Soal All New Honda CBR150R

17 Januari 2021 14:49 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
First ride all new Honda CBR150R. Foto: dok. AHM
zoom-in-whitePerbesar
First ride all new Honda CBR150R. Foto: dok. AHM
ADVERTISEMENT
All new Honda CBR150R resmi dipasarkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) beberapa waktu lalu. Motor ini dijual mulai harga termurah Rp 35,9 sampai Rap 40,8 juta.
ADVERTISEMENT
Ubahan paling besar terjadi di sektor tampilan, sekarang DNA sang kakak, CBR250RR diturunkan langsung pada motor ini. Strategi ini disebutkan sebagai cara untuk menangkap para konsumen untuk membeli Honda CBR150R terbaru.
Selain itu bagian suspensi depan juga mengalami rombakan cukup signifikan. Haluan depan menggunakan upside down garapan Show bertipe SFF-BP.
Meski memang tak melakukan ubahan pada dapur pacu, ada 3 bagian komponen yang dimaksimalkan. Ingin tahu apa saja yang berubah pada motor ini? Berikut adalah video first impression dan first ride bersama all new Honda CBR150R.