Konten dari Pengguna

Arti Asmaul Husna Lengkap dengan Daftar Namanya dalam Islam

Pengertian dan Istilah
Artikel yang menjelaskan pengertian dari sebuah istilah.
15 Oktober 2024 17:36 WIB
·
waktu baca 5 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Pengertian dan Istilah tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Arti Asmaul Husna    Sumber Unsplash/Masjid Pogung Raya
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Arti Asmaul Husna Sumber Unsplash/Masjid Pogung Raya
ADVERTISEMENT
Asmaul Husna adalah materi Pendidikan Agama Islam (PAI) untuk siswa kelas 7. Siswa akan mempelajari arti Asmaul Husna, lengkap dengan daftar namanya dalam Islam.
ADVERTISEMENT
Asmaul Husna merupakan tauhid yang perlu diketahui oleh semua umat muslim. Tauhid adalah penentuan sifat Allah yang lengkap dan penyucian-Nya.

Mengetahui Arti Asmaul Husna

Ilustrasi Arti Asmaul Husna Sumber Unsplash/Khairul Akbar
Asmaul Husna berasal dari kata dalam bahasa Arab, yaitu asma (nama) dan husna (indah, terbaik). Arti Asmaul Husna adalah nama-nama Allah yang indah.
Diambil dari buku Pasti Bisa PAI dan Budi Pekerti untuk SMP/MTs Kelas VII, Tim Duta Madani (2017:22), Asmaul Husna merupakan nama-nama indah yang menggambarkan kesempurnaan sifat-sifat terbaik, dan hanya dimiliki oleh Allah Swt.
Umat muslim wajib mengimani Asmaul Husna. Beriman kepada Asmaul Husna artinya percaya sepenuh hati, bahwa Allah Swt memiliki nama-nama yang indah dan menggambarkan kesempurnaan-Nya.

99 Asmaul Husna dan Artinya

Ilustrasi Arti Asmaul Husna Sumber Unsplash/Sam Riz
Asmaul Husna berjumlah 99. Berikut adalah daftar nama Asmaul Husna dan artinya yang perlu dihayati oleh umat muslim.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Arti Asmaul Husna adalah nama-nama indah yang dimiliki Allah Swt. Nama tersebut menunjukkan sifat-sifat Allah yang bukan saja baik, tetapi juga yang terbaik.(DK)