Konten dari Pengguna

Cara Beli Tiket Konser Taeyang di Jakarta dan Harganya untuk Penggemar

Seputar Jakarta
Mengulas serba serbi kota Jakarta, mulai dari sejarah, pariwisata, kebudayaan, dan lainnya.
5 Desember 2024 13:42 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Jakarta tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara beli tiket konser Taeyang di Jakarta, foto hanya ilustrasi, bukan konser sebenarnya: Pexels/Teddy Yang
zoom-in-whitePerbesar
Cara beli tiket konser Taeyang di Jakarta, foto hanya ilustrasi, bukan konser sebenarnya: Pexels/Teddy Yang
ADVERTISEMENT
Dikabarkan Taeyang BIGBANG akan kembali menggelar konser solo di Jakarta setelah 7 tahun. Hal ini membuat informasi seputar cara beli tiket konser Taeyang di Jakarta dan harganya perlu diketahui oleh penggemar yang ingin menyaksikan konser tersebut.
ADVERTISEMENT
Bertajuk “TAEYANG 2025 TOUR [THE LIGHT YEAR] IN JAKARTA”, konser ini akan diselenggarakan pada 25 Januari 2025 di Beach City International Stadium. Pihak promotor yaitu IME Indonesia juga telah merilis harga tiket konser lengkap dengan kategori yang tersedia.

Cara Beli Tiket Konser Taeyang di Jakarta sebagai Panduan

Cara beli tiket konser Taeyang di Jakarta, foto hanya ilustrasi, bukan konser sebenarnya: Pexels/Wolfgang
Pembelian tiket konser Taeyang di Jakarta bisa dilakukan secara online melalui situs www.tiket.com pada Senin, 9 Desember 2024 pukul 12.00 WIB. Adapun cara beli tiket konser Taeyang di Jakarta adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Perlu diketahui, bahwa dalam satu kali transaksi pembelian tiket, hanya bisa membeli maksimal 4 tiket. Jadi apabila ingin membeli tiket lebih dari 4, maka perlu melakukan transaksi kembali.

Harga Tiket Konser Taeyang di Jakarta untuk Penggemar

Cara beli tiket konser Taeyang di Jakarta, foto hanya ilustrasi, bukan konser sebenarnya: Pexels/daniel dinu
Tidak hanya mengetahui cara belinya, informasi mengenai harga tiket konser Taeyang juga penting untuk diketahui. Sesuai informasi dari Instagram @ime_indonesia, terdapat beberapa kategori tiket yang bisa dipilih oleh penggemar. Berikut daftar harganya.

1. Queue Standing

2. Numbered Seating:

Harga tiket yang tercantum di atas belum termasuk pajak sebesar 10% dan biaya ticketing lainnya. Jadi, akan ada perbedaan harga saat akan melakukan pembayaran sesuai ketentuan yang berlaku.
ADVERTISEMENT
Untuk kategori tiket VVIP dan VIP, akan ada benefit yang bisa didapatkan. Untuk VVIP, pembeli tiket bisa mengikuti sound check party, send off event, dan mendapatkan lanyard VVIP. Sementara, untuk VIP akan mendapatkan lanyard VIP dan sound check party.
Itu dia informasi mengenai cara beli tiket konser Taeyang di Jakarta dan harga tiketnya untuk penggemar. Dalam membeli tiket, pastikan untuk mendapatkannya melalui tempat penjualan resmi agar terhindar dari penipuan. (PRI)