Luhut Merapat ke Istana Jelang Pelantikan Menteri oleh Prabowo

21 Oktober 2024 9:38 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
3
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan berjalan menuju mobil usai mengikuti sidang kabinet paripurna terakhir di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat (13/09/2024). Foto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTO
zoom-in-whitePerbesar
Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan berjalan menuju mobil usai mengikuti sidang kabinet paripurna terakhir di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat (13/09/2024). Foto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTO
ADVERTISEMENT
Luhut Binsar Pandjaitan terpantau merapat ke Istana Kepresidenan Jakarta pada Senin (21/10) pagi. Ia tiba sekitar pukul 09.15 WIB.
ADVERTISEMENT
Luhut menggunakan jas rapi disertai peci. Kehadirannya ini bertepatan dengan Presiden Prabowo yang akan melantik menterinya. Pelantikan dimulai pukul 10.00 WIB.
Tidak ada banyak keterangan yang disampaikan Luhut kepada awak media soal kehadirannya ini.
"Saya jalan dulu ya," ucap Luhut singkat sembari masuk ke dalam Istana.
Luhut tidak masuk dalam nama calon menteri yang akan dilantik Prabowo. Sehingga belum diketahui apa tujuannya merapat ke Istana.
Berikut daftar calon menteri yang akan dilantik Prabowo:

Kementerian Koordinator

Presiden Prabowo Subianto mengumumkan Menteri dan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih di Istana Kepresidenan, Jakarta, Minggu (20/10/2024). Foto: Dok. Istimewa

Kementerian Teknis

ADVERTISEMENT
Presiden Prabowo Subianto mengumumkan Menteri dan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih di Istana Kepresidenan, Jakarta, Minggu (20/10/2024). Foto: Dok. Istimewa

Lembaga setingkat Menteri

ADVERTISEMENT